Kegiatan Perusahaan

Hara Pupuk Kujang, Buktikan Penghargaan Di ajang InMa Award 2020

Media Hara sebagai media internal PT Pupuk Kujang meraih penghargaan (Silver) dari Serikat Pekerja Pers (SPS) Indonesia pada malam penghargaan Indonesia Inhouse Magazine (InMA) Award tahun 2020 yang berlangsung di Banjarmasin, Jumat (7/2). Malam penghargaan InMA merupakan acara puncak tahunan ajang penghargaan tertinggi yang diberikan oleh SPS Pusat bagi para…

Dirut Pupuk Kujang temui Dirjen Migas Kementerian ESDM untuk industri pupuk nasional

Jakarta 10 Desember 2019, Dirut PT Pupuk Kujang Bambang Eka Cahyana bertemu dengan Dirjen Migas Kementerian ESDM Djoko Siswanto di Gedung Migas Jakarta, dalam pertemuan ini Bambang memaparkan kondisi perusahaan khususnya supply gas yang digunakan sebagai bahan baku produk pupuk, semoga pertemuan ini menciptakan sinergitas yang baik demi keberlangsungan industri…

PT Pupuk Kujang bersinergi dengan PT Pertamina dan ITB untuk mengembangkan pabrik katalis

Dalam mendukung upaya menekan impor bahan baku, PT Pupuk Kujang bersinergi dengan PT Pertamina dan ITB untuk mengembangkan pabrik katalis. Kerjasama ini terwujud dengan ditandatanganinya Joint Venture Framework Agreement yang ini dilakukan oleh Direktur Teknik dan Pengembangan PT Pupuk Kujang Hanggara Patrianta, Rektor ITB Kadarsih Suryadi, Direktur Perencanaan Investasi dan…

Penandatanganan Surat Perjanjian Jual Beli (SPJB) untuk Wilayah Jawa Tengah

PT Pupuk Kujang sebagai salah satu anggota dari PT Pupuk Indonesia (Persero) dengan wilayah distribusi Subsidi di Jawa Barat & Banten, pada hari Selasa, 10 Desember 2019 menandatangani Surat Perjanjian Jual Beli (SPJB) untuk Wilayah Jawa Tengah hasil rayonisasi dari PT Pupuk Sriwidjadja (Pusri). Penandatanganan tersebut disaksikan langsung oleh Direktur…

penandatanganan perjanjian kerjasama dengan Perusahaan Jasa Tenaga Kerja untuk tahun 2020

PT Pupuk Kujang telah melakukan penandatanganan perjanjian kerjasama dengan Perusahaan Jasa Tenaga Kerja untuk tahun 2020. Acara ini dihadiri oleh Direktur SDM & Umum, Indra Armansyah beserta jajarannya. Termasuk hadir pula 14 perusahaan jasa tenaga kerja.Semoga kerjasama ini bisa terjalin dengan baik dan lancar di tahun 2020.

stay connected

Anda dapat menghubungi kami melalui email info@pupuk-kujang.co.id, atau berlangganan newsletter dengan menginputkan alamat email anda dibawah ini.

Visitor Counter

Sekarang : 558                    
Kemarin : 885
Bulan Ini : 1874
Bulan Kemarin : 22955
Semua : 191811